Cara Memelihara Dragon Snake | Drh. Fira Sovica

Memelihara dragon snake (xenodermus javanicus) atau memelihara ular naga sedikit menantang bagi sebagian ular. Ular naga, atau biasa juga disebut dragon snake, adalah jenis ular yang berhabitat asli di myanmar, indonesia, malaysia, dan thailand. Habitat asli ular dragon snake adalah dekat sungai, persawahan, hutan kecil, dan rawa-rawa. Seperti saya katakan di awal artikel ini, memelihara dragon snake lumayan menantang karena ular ini amat sensitif terhadap beberapa hal. Namun, kita akan coba mengupas mengenai cara memelihara ular naga atau dragon snake. Artikel ini berkaitan dengan artikel cara memelihara colubrid.



Cara Memelihara Dragon Snake
Image taken from reptilesmagazine.com
Nah, bagaimana cara memelihara dragon snake atau ular naga?
  1. Dragon snake termasuk ular yang agak susah dipelihara. Tingkat kematian ular naga yang dipelihara manusia mencapai 60%, bahkan orang yang sudah berpengalaman memelihara ular sekalipun, kerap kesulitan dalam memelihara dragon snake atau ular naga.
  2. Kebersihan kandang dan pakan yang ideal adalah hal utama yang harus anda perhatikan dalam memelihara dragon snake atau ular naga. Penyebab kematian dragon snake biasanya karena adanya zat kimia yang termakan bersama makanan yang diberikan. Karena jenis ular ini sangat sensitif terhadap zat kimia.
  3. Berkaitan dengan poin pertama tadi, pastikan makanan yang diberikan bebas dari bahan kimia. Akan lebih baik jika ikan kecil katak kecil yang akan diberikan kepada dragon snake dipelihara dulu di air jernih selama 1 atau 2 hari sebelum diberikan ke ular naga anda. Tujuannya tentu untuk menghilangkan zat kimia dan kotoran yang menempel pada ikan dan katak.
  4. Makanan dragon snake adalah ikan kecil, kodok kecil, dan hewan kecil. Pemberian makanan dilakukan setiap 2 atau 3 hari sekali.
  5. Gunakan kandang standar untuk ular dragon snake anda. Anda bisa menggunakan terrarium atau akuarium yang diberi bedding kertas koran, dengan dilengkapi dengan hiding box dan wadah tempat mandi di dalam kandangnya.
  6. Karakter dragon snake secara umum, dragon snake adalah ular nocturnal, artinya mereka lebih banyak aktif pada malam hari. Dan tidak seperti ular lain yang aktif saat dipegang, salahsatu sifat ular ini adalah akan kaku tidak bergerak saat diangkat oleh manusia.
Demikian adalah beberapa tips dan trik memelihara dragon snake atau memelihara xenodermus javanicus. Semoga artikel ini bermanfaat bagi anda. Ada pertanyaan? Silakan ajukan dibawah ini. Terima kasih. (FS)

7 Responses to "Cara Memelihara Dragon Snake"

  1. Bedding nya lebih baik koran atau cocopeat basah dok? Berapa temperatur dan kelembapan ideal untuk aquarium nya? Dan berapa lama ular ini tahan tidak makan (seandainya klo dia mogok makan)??
    Hehe maaf dok banyak pertanyaan nya

    ReplyDelete
    Replies
    1. cocopeat atau koran bekas sama-sama bagus sih mas. tapi kalau sepengalaman saya, bisa pake koran sih.

      sedikit sekali referensi soal makannya, dan sejujurnya, saya dan suami agak kesulitan mengenai perilaku makannya. masih kami riset sih, mungkin nanti akan ada artikel selanjutnya mengenai dragon snake. :)

      Delete
  2. Numpang ya bossku ^^

    HANYA DI KENARI POKER BANYAK BONUSNYA BOSSKU
    Bonus Welcome Untuk New Member:
    - Bagi deposit Rp.10,000 - Rp.14,999 Bonus Rp.5.000
    - Bagi deposit Rp.15,000 - Rp.24,999 Bonus Rp.10.000
    - Bagi deposit Rp.25,000 - Rp.49,999 Bonus Rp.15.000
    - Bagi deposit Rp.50,000 - Rp.99,999 Bonus Rp.20.000
    - Bagi deposit Rp.100,000 ke atas Bonus Rp.25.000
    - Bonus next deposit 5% untuk deposit Rp.50.000
    REAL PLAYER VS PLAYER !!!

    Syarat Klaim bonus yaitu menghubungi CS kami di
    WHATSAPP : +855966139323
    BBM : KENARI00
    LIVE CHAT : KENARIPOKER . COM
    ALTERNATIVE LINK : KENARIPOKER . COM

    AGEN POKER DAN DOMINO TERPERCAYA
    CARA MENANG DI KENARIPOKER
    AGEN JUDI ONLINE BERKUALITAS
    AGEN POKER SANGAT AMAN TERPERCAYA
    AGEN SICBO BERKUALITAS TERJAMIN AMAN
    BANDAR CEME TERPERCAYA TERBAIK
    KENARI POKER
    AGEN DOMINO TERAMAN DAN TERPERCAYA
    BANDAR CAPSA YANG PALING AMAN

    ReplyDelete
  3. Numpang Promosi ya Min ,,
    Join yuk di EDEN POKER...
    Tunggu Apalagi Segera Daftar dan Depositkan Segera Di E D E N P O K E R (.) X Y Z
    - Minimal Deposit 15.000
    - Bonus New Member 10.000
    - Bonus Next Deposit 5%
    - Bonus Rollingan 0,5%
    - Bonus Refferal 10%
    Contact Person :
    WA : +85578633569
    LINK : edenpoker.xyz

    ReplyDelete

Komentar anda akan dimoderasi oleh Admin.
Pesan anda akan langsung dibalas oleh Drh. Fira Sovica.