Mengobati Ekor Anjing Yang Bengkok | Drh. Fira Sovica

Beberapa hari yang lalu ada pertanyaan yang diajukan oleh salahsatu pengunjung blog ini kepada saya yang menanyakan

kenapa ekor anjing dan kucing bengkok

. Artikel berikut akan membahas pertanyaan tersebut. Bagi anda yang mau membaca artikel saya yang lain mengenai anjing, anda bisa membaca artikel cara mengatasi bau mulut pada anjing.
Mengobati Ekor Anjing Yang Bengkok


  • Ekor kucing dan anjing yang bengkok biasanya dipicu oleh insiden yang kadang tidak disadari oleh pemilik hewan. Insiden yang dimaksud antara lain cara memegang anjing dan kucing yang salah, jatuh, terduduki sendiri, dan lain sebagainya.
  • Insiden tersebut membuat satu (atau lebih) ruas tulang ekor kucing dan anjing tersebut bergeser dari posisi normalnya, membuat bentuk ekor menjadi bengkok.
  • Resiko ekor bengkok pada anjing dan kucing lebih sering terjadi pada anak anjing (puppy) atau anak kucing (kitten) dimana struktur tulang ekor pada anak anjing dan anak kucing cenderung lebih rapuh dan mudah bergeser.
  • Ada kabar baik dan ada kabar buruk mengenai bentuk ekor tidak normal pada anjing dan kucing. kabar baik mengenai bentuk ekor tidak normal pada anak anjing dan anak kucing, yaitu perubahan bentuk ekor pada puppy dan kitten cenderung tidak membahayakan si kucing dan si anjing. Pertumbuhan anak anjing dan anak kucing akan tetap normal seperti biasa.
  • Nah, kabar buruknya adalah, perubahan bentuk ekor pada anakan anjing dan anak kucing agak susah diobati. Beberapa dokter hewan bahkan berpendapat bahwa bentuk ekor tidak normal tidak bisa diobati, namun saya sendiri berpendapat masih bisa diobati dengan tindakan medis serta tergantung seberapa parah dislokasi ruas tulang ekornya.
  • Langkah pertama dari usaha mengobati tulang ekor anjing dan kucing yang bengkok adalah dengan menghubungi dokter hewan terdekat agar mendapatkan pertolongan secepat mungkin karena kecepatan penanganan juga bisa menambah kemungkinan sembuh kucing dan anjing yang ekornya bengkok tersebut.
Demikian adalah pembahasan dari

cara mengobati ekor anjing yang bengkok

. Saran, kritik, dan komentar bisa anda tulis dibawah ini. (FS)

4 Responses to "Mengobati Ekor Anjing Yang Bengkok"

  1. Permisi dok.. Selamat malam maaf mengganggu waktunya..
    Saya mau tanya..
    Landak mini saya matanya pecah entah terkena apa..padahal tadi saya lihat belum pecah dan tidak ada tanda-tanda apa-apa.. Lalu saya lihat sudah pecah..
    Yang harus saya lakukan apa ya dok sampai menunggu besok dokter hewan buka biar tidak infeksi?
    Terima kasih dok..

    ReplyDelete
    Replies
    1. pecah gimana ya mbak?

      mending jaga agar kandangnya tetap bersih. dan coba mbak kasih amoxicillin. cek artikel saya, dosis amoxicillin untuk hewan.

      itu aja cukup. oh ya, selebihnya kasih makan potongan buah aja. jangan dikasih makan dogfood/catfood atau makanan lain yang tinggi lemak dan protein. cukup kasih makan pepaya matang dan pisang aja. oke? :)

      Delete
  2. LIGA108 & WIN323 - Merupakan Situs Online Betting NO.1 Di Indonesia.
    Dengan WIN RATE tertinggi 97% + Bonus Bonus Super Heboh yang bisa
    anda dapatkan setiap hari nya!!

    Bonus Bonus Super Heboh Dari LIGA108
    ~ Bonus New Member : 20%
    ~ Bonus Next Deposit : 5%
    ~ Bonus Cash Back : 5%

    Minimal Deposit : Rp.25.000
    Minimal Withdraw : Rp.25.000

    Tunggu apalagi mari langsung bergabung bersama LIGA108 dan jadilah
    pemenang di setiap taruhan yang Bossku lakukan :)

    Contact Person LIGA108 :
    BB : 55A567BC
    LINE : LIGA108
    WA : +855 78 633 425 ( LIGA108 )
    WA : +855 78 633 430 ( WIN323 )

    ReplyDelete

Komentar anda akan dimoderasi oleh Admin.
Pesan anda akan langsung dibalas oleh Drh. Fira Sovica.