Cara Menangkap Musang Liar | Drh. Fira Sovica

Menangkap musang liar

banyak dilakukan oleh orang yang ingin menangkap musang yang hidup di atap rumah atau di perkebunan.
Tak bisa dipungkiri bahwa musang liar masih dianggap sebagai hama, dan menangkap musang masih dianggap sebagai hal yang sulit karena musang liar akan melakukan perlawanan dengan menggigit, mencakar, atau secara umum melukai orang yang berusaha mengusiknya. Meski demikian, banyak pula orang yang menangkap musang liar untuk dijadikan hewan peliharaan. Cara memelihara musang pandan bisa anda baca di blog ini, begitu pula dengan memelihara musang bulan.
Cara Menangkap Musang Liar
Image taken from kaskus.co.id
Dan berikut adalah cara menangkap musang:
  1. Peralatan untuk menangkap musang.
  2. Peralatan menangkap musang adalah karung berbahan kain tebal (karung goni), sarung tangan tebal, pelindung pergelangan tangan, dan sepatu boots. Peralatan lain yang juga bisa disiapkan adalah kandang yang terbuat dari besi.
  3. Cara menangkap musang liar.
  4. Cara menangkap musang liar adalah dengan menyergapnya langsung ke sarangnya. Gunakan karung goni untuk menyergapnya langsung saat tertidur di sarangnya. Kencangkan pegangan anda pada bagian pangkal ekor dan leher musang liar yang ditangkap, lalu pindahkan ke dalam kandang. Karena musang merupakan hewan nocturnal atau aktif di malam hari, lakukan proses

    menangkap musang liar

    pada siang hari.
Demikian adalah cara menangkap musang liar. Saran, kritik, dan komentar atas artikel cara menangkap musang ini bisa disampaikan di form dibawah ini. Terima kasih. (FS)

22 Responses to "Cara Menangkap Musang Liar"

  1. Untuk rumah musang sendri biasanya dmn dok, ingin sekali menangkap untuk dipelihara

    ReplyDelete
    Replies
    1. tergantung jenis musangnya. biasanya di loteng2, sesemakan, rumpun bambu, lubang2 di tebing, dll... :)

      Delete
  2. klo jenis musang pandan biasanya srangnya dmna ya??

    ReplyDelete
    Replies
    1. silakan baca artikel cara memelihara musang pandan. di sana sudah saya bahas. :)

      Delete
  3. saya mau tanya sarang musang pandan dan musang bulan kaya gimana ???

    ReplyDelete
    Replies
    1. biasanya mereka membuat sarang di bawah sesemakan yang jarang dijamah manusia. kadang di atap rumah juga...

      Delete
  4. kalo di kuningan jawa barat masih ada musang liar gak ya soalnya mau nangkep anaknya pengen pelihara

    ReplyDelete
    Replies
    1. gak tau deh... biasanya kalau anaknya ditangkep, induknya bakalan nyamperin, mas...

      Delete
  5. Hah masa si dok indukannya nyamperin?kalo siang hari emangnya nyamperin?

    ReplyDelete
  6. biasanya di pohon apa dok kalo siang hari?

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya. biasanya dia nyamperin anaknya yang udah 'dicuri' ama manusia kalau malam....
      biasanya disesemakan mas....

      Delete
  7. Replies
    1. iya kadang kala di lubang pohon juga. tapi sekarang agak jarang kalau di lubang pohon. kalau dulu mungkin iya, waktu masih banyak pohon2 besar yang di bagian akarnya ada lubang....

      Delete
  8. bukannya kalo semak" itu garangan ya dok bukan muspan?

    ReplyDelete
    Replies
    1. muspan juga kadang ada.. :)
      tergantung lingkungannya. biasanya kalau di sesemakan semi hutan atau pinggir pemukiman manusia, masih ada musang yang bersarang di situ... :)

      Delete
  9. ada foto musang beserta sarangnya gak dok?

    ReplyDelete
  10. yah,padahal saya mau nangkep 1 buat pelihara

    ReplyDelete
  11. Dok, mau nanya gimana cara menangkap anakan musang bulan atau akar dan habitat musang bulan dan akar atau bintorung apakah sama dengan pandan yang saat ini mulai berada di permukiman masyarakat ? Apakah sarang musang bulan dan akar juga sama seprti musang pandan? Saya pernah mendapat info dri pemburu lokal, katanya sarang musang itu seperti lubang di bawah pohon di dalam hutan, tp jika itu benar trus bagaimana cara membedakan itu lubang musang atau ular?

    ReplyDelete
  12. Di daerah saya masih byk musang liar dan mereka tinggal d atap rumah saya .. padahal saya tinggal d kota, setiap setahun sekali lah selalu nemuin anak musang .. mau nangkep nya juga takut gigit .. malah langit langit rmh saya pada bolong sama genteng sering ngegelosor hehe ..

    ReplyDelete
  13. Untuk memancing musang agar datang gimana ya soalnya kemaren ada musang keatap rumah padahal rumahnya dikomplek dan kayanya 1 pasang soalnya berdua terus mau ditangkap tapi keburu kabur

    ReplyDelete

Komentar anda akan dimoderasi oleh Admin.
Pesan anda akan langsung dibalas oleh Drh. Fira Sovica.