Harga Baby Porosus di Pasaran | Drh. Fira Sovica

Harga buaya muara peliharaan

cenderung bervariasi, cenderung dimana anda membeli buaya peliharaan anda. Tentu saja, harga menentukan kualitas. Anda bisa saja mendapatkan harga yang lebih murah di pasar hewan, namun tentu saja, porosus yang dijual di pasar hewan biasanya tidak lebih baik dibandingkan porosus yang sebelumnya dipelihara oleh pecinta porosus.


Harga Baby Porosus di Pasaran
Image taken from australiananimallearningzone.com
  • Harga baby porosus di pasar hewan biasanya sekitar Rp. 150.000 hingga Rp. 300.000. Anda bisa mendapatkan harga yang jauh lebih murah, tergantung seberapa pintar anda menawar harga.
  • Sedangkan, harga baby porosus yang dipelihara oleh pecinta hewan bervariasi, biasanya antara Rp. 250.000 hingga Rp. 400.000. Prinsip yang sama berlaku: semakin pintar anda nego harga, maka semakin murah harga yang akan anda dapatkan.
Demikian adalah artikel mengenai

harga buaya muara peliharaan

di pasaran. Semoga artikel singkat ini bisa membantu anda dalam memelihara porosus. Terima kasih. (FS)

3 Responses to "Harga Baby Porosus di Pasaran"

  1. Misi dok... Kalau mau ngerawat kulit buaya biar putih bersih gimana ya? Saya punya poro ukuran 50cm up makan rutin setiap hari dengan varian makanan kaya tikus , lele kecil , ikan mas ... Sebelumnya makasih dok

    ReplyDelete
    Replies
    1. maksudnya gimana ya mas? biar kulit poronya bersih, gitu?
      karena menurut saya, ya gak bisa kulit porosus dibikin jadi putih.

      kalau cuma membersihkan, cukup dibersihkan aja dengan kuas yang lembut... :)

      emang kenapa poro-nya, mas? :)

      Delete
  2. Beli nya dimana min yg masih baby?

    ReplyDelete

Komentar anda akan dimoderasi oleh Admin.
Pesan anda akan langsung dibalas oleh Drh. Fira Sovica.