Ciri-ciri Kelinci Yang Sehat | Drh. Fira Sovica

Kelinci yang sehat memiliki beberapa ciri khusus yang membedakannya dengan kelinci yang sakit. Tips berikut ini adalah cara mengenali atau ciri-ciri kelinci yang sehat. Semoga tips ini berguna bagi anda yang akan membeli kelinci. Artikel mengenai kelinci lainnya yang bisa anda baca antara lain cara memandikan kelinci di artikel tata cara memandikan kelinci.

Ciri-ciri Kelinci Yang Sehat

Kelinci yang sehat

memiliki ciri-ciri sebagai berikut:

  • Tidak adanya luka fisik di seluruh bagian tubuhnya.
  • Jangan sesekali membeli kelinci yang memiliki luka di tubuhnya, sekecil apapun luka itu.
  • Mata kelinci terlihat jernih dan segar.
  • Jangan membeli kelinci yang matanya terlihat buram atau terdapat kotoran di matanya.
  • Nafsu makan kelinci baik.
  • Kelinci yang sakit umumnya tidak memiliki nafsu makan.
  • Aktif bergerak dan tidak terlihat lesu.
  • Jangan membeli kelinci yang terlihat malas-malasan dalam bergerak.

Demikian adalah

ciri kelinci yang sehat

untuk membantu anda yang membeli kelinci. Semoga tips diatas bisa membantu anda yang ingin membeli kelinci. Kritik serta saran saya tunggu di kolom komentar. Terima kasih. :)

6 Responses to "Ciri-ciri Kelinci Yang Sehat"

  1. Dokter... jika mengawinkan kelinci dari 1 indukan yang sama, apakah berisiko terjadi kerusakan gen pada anak-anaknya...? Karena menurut pengakuan kenalan saya, dia mengawinkan sepasang kelinci (jenis Netherland Dwarf) dari indukan yang sama dan anak-anaknya baik-baik saja. Mohon pencerahan dokter... Terimakasih

    ReplyDelete
  2. Dokter kelinci boleh mandi di umur berapa ?

    ReplyDelete
  3. Dok kelinci saya ga mau makan Dan kakinya aneh gitu. Pas saya pegang dia malah Diem Dan gamau makan sama sekali. Itu kenapa ya dok? Saya cek gaada Luka sama sekali. Apa Ada kemungkinan keseleo? Lalu saya bawa ke dokter aja atau gmn? Makasih

    ReplyDelete
  4. dok ada cara supaya kencingnya tidak bau?

    ReplyDelete

Komentar anda akan dimoderasi oleh Admin.
Pesan anda akan langsung dibalas oleh Drh. Fira Sovica.