Cara Mengobati Kaki Musang Yang Mengelupas | Drh. Fira Sovica

Cara mengobati kulit telapak kaki musang yang mengelupas

memang sudah sering ditanyakan oleh beberapa pengunjung saya. Untuk itulah akhirnya saya menulis artikel mengobati kaki musang mengelupas agar mereka bisa terbantu. Artikel tentang memelihara musang lainnya antara lain cara memelihara musang akar.
Cara Mengobati Kaki Musang Yang Mengelupas
Image taken from myfurryplacepetsitter.com


  • Kulit telapak kaki musang suka mengelupas disebabkan oleh banyak faktor. Umumnya, telapak kaki musang mengelupas dan berwarna kemerahan karena kurangnya kelembaban pada kulit telapak kaki musang. Cara mengobati kaki musang yang mengelupas karena kurangnya kelembaban kulit telapak kaki adalah dengan cara mengoleskan minyak zaitun ke kaki musang sebanyak 2x sehari.
  • Penanganan yang berbeda diperlukan jika telapak kaki musang mengelupas disertai dengan gejala lain seperti musang sering menggigiti telapak kakinya, timbulnya bintik-bintik di kaki, dan musang sering menggaruk-garukkan kakinya ke dinding kandang. Jika musang mengalami kasus telapak kaki mengelupas disertai gejala tersebut, sebaiknya jaga kebersihan kandang dan tubuh musang dan sering-sering memandikan dan menjemur musang. Observasi juga keadaan musang, apakah si musang sering menggaruk-garuk badannya dan apakah bulu musang terlihat rontok atau tidak. Jika iya, silakan baca artikel saya cara mengobati musang kutuan atau cara mudah mengobati musang kutuan.
Demikian adalah

cara mengobati musang yang telapak kakinya terkelupas

. Semoga artikel tersebut bisa membawa pengetahuan bagi anda para musang lover. Terima kasih. (FS)

10 Responses to "Cara Mengobati Kaki Musang Yang Mengelupas"

  1. Selamat pagi dok...

    mohon infonya kapan waktu tepat untuk mengawinkan musang apabila betina sudah menstruasi, karena saya sudah mencoba untuk mengawinkan musang saya kq blum berhasil ya...

    terima kasih...

    ReplyDelete
    Replies
    1. biasanya musim kawin musang adalah musim kemarau. kalau musim hujan begini emang jarang yang berhasil, mas.

      dan meski udah musim kemarau, biasanya faktor keberhasilan lainnya adalah faktor lucky. dan jodoh, hehehe. :D

      silakan baca artikel cara mengawinkan musang

      Delete
  2. Dok,muspan saya kok kakinya kaya
    Bengkak atau cenah di bagian jarinya
    ,apakah bisa sembuh,pakai dok cara
    Smbuh nya umur nya tiga bulan

    ReplyDelete
    Replies
    1. sebelumnya maaf karena baru balas, saya sedang sakit... :(

      sekarang gimana keadaannya mas? masih bengkak? bisa saya tau tadinya kenapa??

      sebenernya sih jaga pola makan udah cukup. jangan kasih makanan mengandung protein dlu, kasih aja buah2an... pisang, pepaya, sama sari kurma. jangan dikasih susu atau makanan mengandung protein lainnya... :)

      Delete
  3. dok, muspan saya telapak kakinya merah, bengkak dan luka. cara pengobatannya gimana ya

    ReplyDelete
    Replies
    1. umur musangnya berapa mas?
      biasa dikasih makan apa?

      coba kasih makan buah aja, biar bengkaknya gak tambah parah.
      kasih pisang atau pepaya aja.
      terus di blog ini ada artikel DOSIS AMOXICILLIN UNTUK HEWAN, kasih obat itu berdasarkan dosisnya.

      Delete
  4. Dok. Kaki musang saya seperti ada duri duri kecil . Kira kira itu jamur atau apa ya dok. Dan kalau di tarik dia kaya kesakitan.
    Dan dia sering menggosok gosok kaki nya ke karpet dok.

    ReplyDelete
  5. LIGA108 & WIN323 - Merupakan Situs Online Betting NO.1 Di Indonesia.
    Dengan WIN RATE tertinggi 97% + Bonus Bonus Super Heboh yang bisa
    anda dapatkan setiap hari nya!!

    Bonus Bonus Super Heboh Dari LIGA108
    ~ Bonus New Member : 20%
    ~ Bonus Next Deposit : 5%
    ~ Bonus Cash Back : 5%

    Minimal Deposit : Rp.25.000
    Minimal Withdraw : Rp.25.000

    Tunggu apalagi mari langsung bergabung bersama LIGA108 dan jadilah
    pemenang di setiap taruhan yang Bossku lakukan :)

    Contact Person LIGA108 :
    BB : 55A567BC
    LINE : LIGA108
    WA : +855 78 633 425 ( LIGA108 )
    WA : +855 78 633 430 ( WIN323 )

    ReplyDelete
  6. Numpang Promosi ya Min ,,
    Join yuk di EDEN POKER...
    Tunggu Apalagi Segera Daftar dan Depositkan Segera Di E D E N P O K E R (.) X Y Z
    - Minimal Deposit 15.000
    - Bonus New Member 10.000
    - Bonus Next Deposit 5%
    - Bonus Rollingan 0,5%
    - Bonus Refferal 10%
    Contact Person :
    WA : +85578633569
    LINK : edenpoker.xyz

    ReplyDelete

Komentar anda akan dimoderasi oleh Admin.
Pesan anda akan langsung dibalas oleh Drh. Fira Sovica.