"Dok,
bearded dragon saya suka menggelengkan kepala
. Kenapa ya dok?" Demikian adalah pertanyaan yang masuk ke komentar salahsatu post saya mengenai kadal berjanggut siang ini. Artikel singkat berikut tentang kenapa
bearded dragon suka menggerakkan kepalanya terkait dengan artikel
cara memelihara bearded dragon.
- Sebenarnya, penyebab bearded dragon sering menggelengkan kepala adalah gejala awal metabolic bone disease. Mengenai metabolic bone disease atau penyakit akibat kekurangan kalsium pada reptil sendiri sudah saya bahas di artikel penyakit kekurangan kalsium pada reptil. Silakan baca artikel tersebut untuk mengobati penyakit bearded dragon sering geleng-geleng kepala.
- Sebenarnya, semua jenis reptil rata-rata akan menggelengkan kepala jika memang ada gejala penyakit MDB. Tidak hanya bearded dragon saja, namun iguana juga menggeleng-geleng kepala jika kena MDB, termasuk juga ular, gecko, salvator, dan jenis reptil lainnya.
- Penting untuk menjaga asupan kalsium reptil peliharaan anda. Anda bisa membaca artikel saya cara memberikan asupan kalsium kepada reptil peliharaan anda.
Demikian adalah artikel singkat mengenai
kenapa salvator dan bearded dragon sering menggeleng
. Semoga artikel singkat mengenai sebab gecko sering menggeleng-geleng kepala ini bisa sedikit membantu anda dalam merawat reptil kesayangan anda. Terima kasih. (FS)
0 Response to "Penyebab Bearded Dragon Suka Geleng-geleng"
Post a Comment
Komentar anda akan dimoderasi oleh Admin.
Pesan anda akan langsung dibalas oleh Drh. Fira Sovica.