Cara Melatih Coatimundi | Drh. Fira Sovica

Yap, anda bisa

melatih coatimundi

peliharaan anda agar bisa mengerti ucapan anda. Artikel ini akan mengupas sedikit tentang cara latihan coatimundi agar bisa nurut. Artikel ini berkaitan dengan artikel persiapan sebelum memelihara coatimundi.

Cara Melatih Coatimundi
Image taken from seidel-duisburg.de
  • Secara singkat, coatimundi bisa mengenali perintah-perintah seperti "makanan", "jangan kesitu", "sini", mengenali namanya, "ikuti", dan "anak baik". Cukup ulangi perintah-perintah tersebut secara berulang-ulang dan terus menerus.
  • Meski demikian, naluri pemberontak mereka tetaplah ada: mereka kerap tidak mau menuruti apa kata masternya, meski coatimundi peliharaan anda tersebut sudah sangat bonding kepada anda. Secara singkat, coatimundi akan menuruti perintah anda jika moodnya sedang baik. Coatimundi sangat senang bermain, aktif bergerak, atau secara singkat saya katakan bahwa coatimundi 'pecicilan'.

Demikian adalah cara singkat

latihan coatimundi

berupa pengenalan kata. Mungkin nanti akan saya buatkan artikel khusus mengenai cara melatih coatimundi tingkat lanjut. Terima kasih. (FS)

0 Response to "Cara Melatih Coatimundi"

Post a Comment

Komentar anda akan dimoderasi oleh Admin.
Pesan anda akan langsung dibalas oleh Drh. Fira Sovica.